rela sengsara bagi manusia; / kini mulia Penebus kita / layaklah Ia dimuliakan;
Katalog Lirik
Berikut ini adalah daftar lirik Lagu Natal (halaman 2) yang tersedia di situs ini. Klik pada judul lagu yang bersangkutan untuk melihat lirik serta media lain yang berhubungan (video klip, MP3, ringtone, RBT/NSP, dan sebagainya) dengan tembang tersebut, atau klik di sini untuk melihat galeri videonya.
Di Palungan Dibaringkan
Berbahagia gembala mendengar beritanya, / Anak suci Jurus'lamat,kandang hewan rumahnya, / hatiku jadikan sorga oleh kehadiranMu. Dan kepada tiap orang yang hatinya membeku, / b'rilah,Tuhan,dari sorga sukacita yang kudus,
Di Betlehem Tlah Lahir Seorang Putra
abadi milikNya Hatiku kubenamkan / diriku s'lamanya Ya Yesus, Kau kucinta / cahaya kasihMu, / sungguh, sungguh, / seluruh hatiku,
Hai Mari Berhimpun
Sembah dan puji Dia, sembah dan puji Dia / Sembah dan puji Dia, Tuhanmu! Gembala dipanggil dari padang raya / menghantar emas, kemenyan dan mur. / Sembah dan puji Dia, Tuhanmu! Demi kita ini Ia sudah lahir. / Muliakan Allah, Bapa dalam sorga! / Firman abadi yang menjadi daging!
Di Dalam Palungan
ya Yesus, sekarang hatiku tentram, / Tetaplah sertaku dengan kasihMu.
