Lirik Java Jive Hidup Ini Indah
Browse » J / Java Jive / Hidup Ini Indah
Sudah hapal dengan teks tembang Press Release: VPD - Party Hard atau Bessara - Malu Tapi Mau (MTM)? Nah, kali ini kami menyajikan lirik dari lagu Hidup Ini Indah yang dibawakan oleh penyanyi / band Java Jive. Untuk saat ini, lagu ini masih dirilis dalam bentuk single.
Penasaran dengan lirik lagunya? Cekidot deh di bawah ini :)
Oooh sayang tak usah kau risaukan
Kesulitan yang kau hadapi sekarang
Semua terjadi dengan satu alasan
Yang tentu hadir dengan sebuah jawaban
*courtesy of LirikLaguIndonesia.Net
Kadang suka, kadang duka
Hidup ini indah bila kita bisa
Menjalani semua manis dan getirnya
Hidup ini indah bila kita rela
Mensyukuri dengan kesungguhan dan berserah
Semua terjadi dengan satu alasan
Yang tentu hadir untuk mendewasakan
Kadang suka, kadang duka
Hidup ini indah bila kita bisa
Menjalani semua manis dan getirnya
Hidup ini indah bila kita rela
Mensyukuri dengan kesungguhan dan berserah
Hidup ini indah bila kita bisa (hidup ini indah)
Menjalani semua manis dan getirnya
Hidup ini indah (hidup ini indah) bila kita rela
Mensyukuri (mensyukuri) dengan kesungguhan dan berserah
Hidup ini indah bila kita bisa
Menjalani (menjalani) semua (semua) manis dan getirnya
Hidup ini indah (hidup ini indah) bila kita rela (hidup ini indah)
Mensyukuri dengan kesungguhan dan berserah


