LirikLaguIndonesia.Net (LLI) - Di penghujung tahun 2017, Al Ghazali merilis single kelimanya yang berjudul "Bilang Dulu Pacarmu". Diciptakan oleh Wawan TMG, lirik lagunya bercerita tentang seorang pria yang jatuh cinta pada seorang wanita yang sebenarnya sudah memiliki kekasih. Pun begitu, ia mencoba mencari kesempatan untuk mendekatinya dan kini telah berhasil mendapatkannya. Ada teman-teman Lirikers yang pernah mengalami kejadian yang sama?
Tentang Bilang Dulu Pacarmu

Lirik "Bilang Dulu Pacarmu" dari Al Ghazali ini dipublikasikan pada tanggal 29 November 2017 (7 tahun yang lalu) dan diciptakan oleh Wawan Tmg.
Single ini didistribusikan oleh label Pelangi Records.
Berikut cuplikan syair nyanyian / teks dari lagunya: "harusnya kamu tahu saat ku bilang kamu harusnya lebih tahu kau menarik di mataku tapi sabar ku menunggu karena kamu berdua pacarmu dua kali bertemu kamu tanpa pacarmu ku coba dekatimu langsung bilang i love you berdetak kencang jantungku menunggu apa jawabmu kau bilang kau mau you say i love you too bilang dulu pacarmu".
Single lainnya dari Al Ghazali di antaranya Kesayanganku (feat. Chelsea Shania), Kisah Kehidupan, Amnesia, Lagu Galau, dan Ku Rayu Bidadari.
Lirik Lagu Bilang Dulu Pacarmu
harusnya kamu tahu
saat ku bilang kamu
harusnya lebih tahu
kau menarik di matakutapi sabar ku menunggu
karena kamu berdua pacarmudua kali bertemu
kamu tanpa pacarmu
ku coba dekatimu
langsung bilang i love youberdetak kencang jantungku
menunggu apa jawabmukau bilang kau mau
you say i love you too
bilang dulu pacarmu
kau mau jalan sama akutiga kali bertemu
kau sudah jadi milikku
tak pedulikan mantanmu
ke laut aja katamuaku menang kali ini
akhirnya jadi milikkuoh ayaya oh ayaya oh ayaya oh ay
oh ayaya oh ayaya oh ayaya oh aykau bilang kau mau, you say i love you too
bilang dulu pacarmu, kau mau jalan sama aku
kau bilang kau mau, you say i love you too
bilang dulu pacarmu, kau mau jalan sama aku
bilang dulu pacarmu, kau mau jalan sama aku
Video Klip
Oke, berikut ini adalah video klip dari lagu "Bilang Dulu Pacarmu" yang dinyanyikan oleh Al Ghazali. Video ini berasal dari Youtube dimana hak cipta adalah milik Youtube dan/atau pemilik video yang bersangkutan. Selamat menikmati!
FAQ
Siapakah yang menciptakan single Dulu Pacarmu Bilang?
Yang menciptakan adalah Wawan Tmg.
Label / channel manakah yang merilis / mendistribusikan single Dulu Pacarmu Bilang?
Yang merilis / mendistribusikan adalah Pelangi Records.
Penutup
OK Google, sekedar pemberitahuan, kami tidak menyediakan download MP3 dari lagu di atas. Untuk konten lain di situs ini yang masih berhubungan, berikut daftar tema-tema yang berkaitan: Al Ghazali – Amnesia, Al Ghazali – Kisah Kehidupan, lirik lagu bilang dulu pacarmu, lirik bilang dulu pacarmu, lirik lagu al ghazali bilang dulu pacarmu, lagu bilang dulu pacarmu, lirik lagu al gazali bilang dulu pacarmu,