Lirik Lagu Indonesia

Menu
  • Home
  • Lagu Barat
  • Lagu Campursari / Koplo / Dangdut
  • Lagu Anak
  • Lagu Lama

Lirik AVU - Pengadilan Cinta

Lirik "Pengadilan Cinta" dari AVU ini dipublikasikan pada tanggal 6 Januari 2011. Lagu ini masih berupa single yang didistribusikan oleh label Kie Raha Record. Berikut cuplikan teks lagunya "oh hidup hampa terasa * janganlah kau bermain cinta / semuanya ada aturannya / mau rujuk salah, mau cerai salah".

 

Lirik Lagu Pengadilan Cinta

apalah arti hidup ini
bila kita tak mengenal cinta
bagaikan pinang tidak bermayang
oh hidup hampa terasa

* janganlah kau bermain cinta
bila belum tahu arti cinta
kadang menyenangkan, kadang mengesalkan
berakhir di pengadilan

reff:
mau ini salah, mau itu salah
semuanya ada aturannya
mau rujuk salah, mau cerai salah
hati resah jadi kebingungan
[2x]

** di pengadilan cinta, ku mengenal cinta
di pengadilan cinta, ku mengenal cinta

repeat *, reff, **


Sekedar pemberitahuan, kami tidak menyediakan download MP3 dari lagu di atas. Untuk konten lain di situs ini yang masih berhubungan, berikut daftar tema-tema yang berkaitan:  pengadilan cinta lirik,

Leave a Reply

Cancel reply

 



Lirik Lagu Indonesia

Kumpulan Lirik Lagu Indonesia Terbaru Dan Terpopuler
Copyright © 2018 Lirik Lagu Indonesia
About | Privacy Policy | Contact Us | Blog | DMCA