LirikLaguIndonesia.Net (LLI) - Demam "Sakitnya Tuh Di Sini" ternyata belum juga usai meski kalendar sudah berganti ke tahun 2015. Kali ini ada lagu bergenre dangdut berjudul "Sakit Bukan Disini (Tapi Di Kantong Ini)" yang berkisah tentang seorang wanita yang diselingkuhi oleh kekasihnya, padahal ia sudah banyak berkorban materi untuknya. Hehehe, emang suakittt banget sih kalo seperti itu kejadiannya.
Tentang Sakit Bukan Disini (Tapi Di Kantong Ini)

Lirik "Sakit Bukan Disini (Tapi Di Kantong Ini)" dari Ricci Bulu ini dipublikasikan pada tanggal 3 Januari 2015 (10 tahun yang lalu) dan diciptakan oleh H. Ukat S.
Belum ada info detil tentang single ini.
Berikut cuplikan syair nyanyian / teks dari lagunya: " membuat diriku tergila-gila padamu / semua ku korbankan / teganya ku ditinggalkan sakit bukan di sini tapi di kantong ini / siapa yang tak keki dibohongi kekasih / dia yang ku sayangi sudah tak setia lagi / semua ku korbankan demi kau seorang apapun aku".
Lirik Lagu Sakit Bukan Disini (Tapi Di Kantong Ini)
gila gila engkau main gila
gila gila engkau main gilatampannya wajahmu
membuat diriku tergila-gila padamu
semua ku korbankan
demi kau seorang apapun aku berikanlama-lama engkau bosan
cintaku engkau gadaikan
harta dan uang melayang
teganya ku ditinggalkansakit bukan di sini tapi di kantong ini
siapa yang tak keki dibohongi kekasih
dia yang ku sayangi sudah tak setia lagi
selingkuh sana-sinigila gila engkau main gila
gila gila engkau main gilatampannya wajahmu membuat diriku tergila-gila padamu
semua ku korbankan demi kau seorang apapun aku berikan
lama-lama engkau bosan, cintaku engkau gadaikan
harta dan uang melayang, teganya ku ditinggalkansakit bukan di sini tapi di kantong ini
siapa yang tak keki dibohongi kekasih
dia yang ku sayangi sudah tak setia lagi
selingkuh sana-sinisakit bukan di sini tapi di kantong ini
siapa yang tak keki dibohongi kekasih
dia yang ku sayangi sudah tak setia lagi
selingkuh sana-sinigila gila engkau main gila
gila gila engkau main gila
FAQ
Siapakah yang menciptakan single Bukan Disini (Tapi Di Kantong Ini) Sakit?
Yang menciptakan adalah H. Ukat S.
Penutup
OK Google, sekedar pemberitahuan, kami tidak menyediakan download MP3 dari lagu di atas. Untuk konten lain di situs ini yang masih berhubungan, berikut daftar tema-tema yang berkaitan: Kiki Asiska – Yang Penting Asik, Oci Widanti – Aku Mah Apa Atuh, #Ricci Bulu