
Lirik "Bismillah" dari Zacky ini dipublikasikan pada tanggal 11 Juli 2012 (13 tahun yang lalu).
Lagu ini ada di dalam album VA - Bulan Penuh Berkah yang didistribusikan oleh label Nagaswara.
Berikut cuplikan syair nyanyian / teks dari lagunya: " hitam pudar dan putih semakin tersamar / dunia ... di relung hati manusia / harta takkan temani di gelapnya tidurmu / jalani hidup yang kini kian terasa gerah / tiba-tiba saja kau bisa langsung berangkat / bukan harta yang kau simpan, bukan tahta dan jabatan [?] (bismillah, bismillah, bismillah) .. aku, aku telah melalaikan".
Lirik Lagu Bismillah
cerita dimulai dan cerita terlahir
kisah manusia semakin buta berpikir
semakin terayu oleh bujuk rayu dunia
tetap berjalan walau tahu ini salahatas namakan perut halal haram disikut
tak peduli mati, kemungkaran pun berlanjut
hitam pudar dan putih semakin tersamar
dari dulu salah tapi sekarang jadi benar… tak bisa berkata
dunia … di relung hati manusia
gelap mata dan juga gelap hati
… saatnya kehidupan setelah matiingatlah kawan wahai kau saudaraku
harta takkan temani di gelapnya tidurmu
ucap bismillah untuk memulai hari ini
ucap bismillah semoga semua teridhoi(bismillah, bismillah, bismillah)
ya Allah, ya Allah, ya Allah
Allahu ya bismillahdengan bismillah aku mulai melangkah
jalani hidup yang kini kian terasa gerah
… dan semuanya belum berubah
… tapi lupa beribadahku harap kau masih ingat hidupmu itu singkat
tiba-tiba saja kau bisa langsung berangkat
yang kau bawa hanya amal dan juga kain kafan
bukan harta yang kau simpan, bukan tahta dan jabatan[?]
(bismillah, bismillah, bismillah)
.. aku, aku telah melalaikan perintahMu
aku telah meninggalkan ajaranMu, oh ya Robbi
bersujud padaMu, ku bertobat atas segala dosaku
beri aku … , oh ya Robbi(bismillah, bismillah, bismillah
bismillah, bismillah, bismillah)
FAQ
Label / channel manakah yang merilis / mendistribusikan single Bismillah?
Yang merilis / mendistribusikan adalah Nagaswara.
Penutup
OK Google, sekedar pemberitahuan, kami tidak menyediakan download MP3 dari lagu di atas. Untuk konten lain di situs ini yang masih berhubungan, berikut daftar tema-tema yang berkaitan: #religi