LirikLaguIndonesia.Net (LLI) - Setelah beberapa saat terhenti, gelombang serial lagu "Sayang" kembali berlanjut. Jika ingat, terakhir ada "Sayang 9" dari Mala Agatha. Nah kini ada salah satu penyanyi dangdut pendatang baru favorit saya, Salsa Kirana, yang membawakan karya ciptaan Sarah Ema yang berjudul "Salahkah Mencintaimu" alias "Sayang 11". Lumayan sih lagunya, walau mungkin gak akan booming-booming amat. Liriknya bercerita tentang seseorang yang cintanya bertepuk sebelah tangan. Ia masih ingin terus bersama pujaan hatinya, namun yang ia sayang justru memilih untuk berpisah.
Tentang Sayang 11 (Salahkah Mencintaimu)

Lirik "Sayang 11 (Salahkah Mencintaimu)" dari Salsa Kirana ini dipublikasikan pada tanggal 21 Mei 2018 (7 tahun yang lalu) dan diciptakan oleh Sarah Ema.
Single ini didistribusikan oleh label Global Musik.
Berikut cuplikan syair nyanyian / teks dari lagunya: "salahkah ku mencintaimu punya rasa rindu padamu walau pun ku tak mampu untuk milikimu salahkah jika bayanganmu selalu terlintas di mataku rasa ini terbelenggu dalam bayang semu andai ku bisa memutar waktu andai ku mampu kan ku hentikan di saat itu saat terindahku detik berjalan seiring waktu hampa hatiku engkau semakin terasa jauh aku inginkanmu".
Single lainnya dari Salsa Kirana di antaranya Tresnomu Amergo Opo, Lewat Angin Wengi, Prei Pacaran, Jomblo Sangar, dan Wes Ra Jodone.
Lirik Lagu Sayang 11 (Salahkah Mencintaimu)
salahkah ku mencintaimu
punya rasa rindu padamu
walau pun ku tak mampu
untuk milikimusalahkah jika bayanganmu
selalu terlintas di mataku
rasa ini terbelenggu
dalam bayang semuandai ku bisa memutar waktu
andai ku mampu
kan ku hentikan di saat itu
saat terindahkudetik berjalan seiring waktu
hampa hatiku
engkau semakin terasa jauh
aku inginkanmusalahkah ku mencintaimu, punya rasa rindu padamu
walau pun ku tak mampu untuk milikimu
salahkah jika bayanganmu selalu terlintas di mataku
rasa ini terbelenggu dalam bayang semuandai ku bisa memutar waktu, andai ku mampu
kan ku hentikan di saat itu, saat terindahku
detik berjalan seiring waktu, hampa hatiku
engkau semakin terasa jauh, aku inginkanmusalahkah ku mencintaimu, punya rasa rindu padamu
walau pun ku tak mampu untuk milikimu
salahkah jika bayanganmu selalu terlintas di mataku
rasa ini terbelenggu dalam bayang semusalahkah ku mencintaimu, punya rasa rindu padamu
walau pun ku tak mampu untuk milikimu
salahkah jika bayanganmu selalu terlintas di mataku
rasa ini terbelenggu dalam bayang semu
Video Klip
Oke, berikut ini adalah video klip dari lagu "Sayang 11 (Salahkah Mencintaimu)" yang dinyanyikan oleh Salsa Kirana. Video ini berasal dari Youtube dimana hak cipta adalah milik Youtube dan/atau pemilik video yang bersangkutan. Selamat menikmati!
FAQ
Siapakah yang menciptakan single 11 (Salahkah Mencintaimu) Sayang?
Yang menciptakan adalah Sarah Ema.
Label / channel manakah yang merilis / mendistribusikan single 11 (Salahkah Mencintaimu) Sayang?
Yang merilis / mendistribusikan adalah Global Musik.
Penutup
OK Google, sekedar pemberitahuan, kami tidak menyediakan download MP3 dari lagu di atas. Untuk konten lain di situs ini yang masih berhubungan, berikut daftar tema-tema yang berkaitan: Via Vallen – Kangen Mantan, Salsa Kirana – Merindukanmu, lirik lagu sayang 11, lirik sayang 11, lirik lagu salahkah ku mencintaimu punya rasa rindu padamu, sayang 11, download lagu sayang 11, #Salsa Kirana