Lirik "Ku Tak Suka Lagu Ini" dari Yovie & The Nuno ini dipublikasikan pada tanggal 28 Januari 2008 (17 tahun yang lalu).
Belum ada info detil tentang single ini.
Berikut cuplikan syair nyanyian / teks dari lagunya: " kalau bukan kekasihku / aku sedih denganmu kasih / malang nian diriku ini repeat * ** tapi ku tak akan memaksa / lebih baik ku putus saja oh sadarlah duhai".
Single lainnya dari Yovie & The Nuno di antaranya Misal, Demi Hati, Ironi, Jangan Jangan, dan Lebih Baik Aku (feat. Bayu Satrio).
Lirik Lagu Ku Tak Suka Lagu Ini
ku tak suka lagu ini
mengapa engkau tetap suka
kalau bukan kekasihku
tak sudi kunyanyikan lagu ini* bukankah kita telah maju
mengapa kita mundur lagi
dengarkan laguku yang lain
jangan bagai katak dalam tempurungdu du du du du du du du
aku sedih denganmu kasih
du du du du du du du du
malang nian diriku inirepeat *
** tapi ku tak akan memaksa
bila engkau memang begini
jujur aku menanggung malu
lebih baik ku putus sajaoh sadarlah duhai kekasih
aku merana karena ini
janganlah mudah kau tertipu
mereka yang ingin kita bodohrepeat *
repeat **
Penutup
OK Google, sekedar pemberitahuan, kami tidak menyediakan download MP3 dari lagu di atas. Untuk konten lain di situs ini yang masih berhubungan, berikut daftar tema-tema yang berkaitan: Yovie & The Nuno – Janji Suci, Yovie & The Nuno – Bunga Jiwaku,
10 Comments
ni lagu maksudnya ap yak???
tp tep enak d dgrin koq..
klo ga xk lgu ne kux d’cptaen??????? hehehehehehehe………
just kidding yo..
tp lguny TETAP ENAAAAAAAAAAAKKKKKKKK koq…
T.O.P dhaaaaaaaaa…. ^^
Ini lagi untuk nyindir malaysia yang ngambil apa2 dari indonesia, nadanya itu rock aneh jamannya lagu malaysia lagi in di Indo
lagu ne plng aku sk,sbnrnya lrknya tu lucu klo di artiin,msa gra2 lagu bisa putus… cuma msknya itu yg bkn lgnya tmbh bgs…g nysl bli kstnya emng yovie n nuno top abiez…
enak di dengeriinn ..
tapii gag ngertii maksudnya ..
gw VIra…
hha..tp gw suka kQ ma LAgu ini….^^,
yach Digta nya Udah pNya CWe…T_T
2 LAgEE cWe`a …patah hati nich gw…
hu..hu..hu……
[email protected]
wow promosi lagunya yang laen pake lagu gini, keren n kreatif ^^
Walaupun ku tak suka lagu ini tp aQ akan tetap s’lalu setia menjadi teman YOVIE NUNO da aQ akan setia menanti video clip nya YOVIE NUNO yg baru2 OK !!!!!!!!!!!
“I LOVE DIKTA”
gw intan apa kaba lo semua………………..
gw baru pulang dari amrik lo bagus bgt lagu yovie and nuno yah…………………………
lagu'a easylistening bgt yhaaaa….